Filosofi
Lengkung adalah gambar pintu masjid, merupakan pintu pembuka wawasan ilmu pengetahuan
Otak Kanan dan Kiri menggambarkan keseimbangan hingga tumbuh dan berkembang dengan sempurna
Sayap menggambarkan semangat untuk menggapai cita-cita
Ujung Pena merupakan lambang dari kreatifitas dan semangat dalam mengembangkan ilmu pengetahuan.